Gunung Prahu, atau kita biasa menyebutnya gunung Prau, tentunya sudah tak asing lagi bagi para penikmat ketinggian. Gunung yang satu ini mulai terkenal di kalangan pendaki beberapa tahun terakhir, karena keindahan panorama yang tersaji ketika berada diatasnya. Sebut saja puncak – puncak gunung nan megah seperta Merbabu, Merapi, Ungaran, Sumbing, Sindoro, semuanya tampak berdiri begitu gagah nya terlihat dari puncak Prau. Belum lagi hamparan bunga – bunga daisy berwarna keunguan, tersebar membentuk lautan warna menyelimuti gunung nan indah ini.
Dan yang paling terkenal adalah fenomena Golden Sunrise atau momentum saat matahari terbit, jika cuaca sedang cerah, maka anda akan menyaksikan dinding langit berwarna oranye membentuk garis memanjang, membiaskan cahaya matahari dari ufuk timur yang malu – malu menampakkan wajahnya. Sejauh mata memandang hanya ada lautan awan yang pekat, dengan puncak – puncak menjulang, berhiaskan dinding langit yang merona. Subhanallah, sungguh tak terkirakan keindahan yang kita nikmati jika berada di atas gunung Prau.
Tunggu apalagi guys, segera reservasi seat nya, bergabung bersama RAY Adventure menjelajah keindahan alam Indonesia. Tentukan destinasimu, rencanakan perjalananmu, packing ranselmu, dan temukan kebahagiaanmu, di tanah air sendiri, tanah Indonesia . . .
JADWAL PERJALANAN :4 – 5 APRIL 2015
- bisa request tanggal (private trip) jika memenuhi kuota minimal 15 peserta (start bekasi) / 10 peserta (start wonosobo) -
350.000 / orang, meeting point terminal Wonosobo
650.000 / orang, meeting point Bekasi
+ 75.000 bagi yang pesan kaos eksklusif
DP 200.000 pada saat pendaftaran, pelunasan dicicil sampai H-1
FASILITAS :
– Transportasi elf AC pariwisata PP Bekasi – Dieng (bagi yg start point bekasi)
– Transportasi PP Wonosobo – Dieng (bagi yang start point wonosobo)
14.30-15.00 : Perjalanan kembali menuju terminal Wonosobo
15.00 : Trip selesai, Perjalanan pulang ke rumah masing – masing
TERM & CONDITION :
- Kuota minimal start bekasi 15 orang, start wonosobo 10 orang, jika dibawah 15 dan 10 maka harga menyesuaikan / re-schedule / cancel trip (musyawarah)
– Peserta yang terdaftar adalah yang sudah melakukan pembayaran DP
– Rundown acara dapat berubah menyesuaikan situasi & kondisi
– Pembatalan dari peserta maksimal H-7 pengembalian DP 50%
– Pembatalan setelah H-7 DP hangus / bisa digantikan peserta lain
– Peserta yg terlambat hadir dan tertinggal, maka seluruh pembayaran hangus
– Pembatalan dari panitia karena bencana alam / gangguan lainnya pengembalian DP 100% (musyawarah)
– Peserta yang memiliki riwayat penyakit khusus harap menginformasikan kepada panitia
– Peserta wajib menjaga ketertiban, kenyamanan, dan kebersihan selama wisata berlangsung
– Peserta diharapkan bisa bekerjasama dan toleransi dalam satu rombongan agar acara berlangsung lancar dan tepat waktu
– Dilarang membawa senjata tajam / api, narkoba, minuman keras (yang melanggar tidak akan diikutsertakan dalam kegiatan wisata)
– Ketentuan lain yang belum tercantum akan disampaikan Tour Leader pada saat wisata berlangsung
– Peserta yg mendaftar dianggap menyetujui semua ketentuan yg ada
INFO & PENDAFTARAN :
– Office : Jln Sultan Hasanudin gang kaum 1 no 25, tambun selatan, bekasi
Gunung Prahu, atau kita biasa menyebutnya gunung Prau, tentunya sudah tak asing lagi bagi para penikmat ketinggian. Gunung yang satu ini mulai terkenal di kalangan pendaki beberapa tahun terakhir, karena keindahan panorama yang tersaji ketika berada diatasnya. Sebut saja puncak – puncak gunung nan megah seperta Merbabu, Merapi, Ungaran, Sumbing, Sindoro, semuanya tampak berdiri begitu gagah nya terlihat dari puncak Prau. Belum lagi hamparan bunga – bunga daisy berwarna keunguan, tersebar membentuk lautan warna menyelimuti gunung nan indah ini.
Dan yang paling terkenal adalah fenomena Golden Sunrise atau momentum saat matahari terbit, jika cuaca sedang cerah, maka anda akan menyaksikan dinding langit berwarna oranye membentuk garis memanjang, membiaskan cahaya matahari dari ufuk timur yang malu – malu menampakkan wajahnya. Sejauh mata memandang hanya ada lautan awan yang pekat, dengan puncak – puncak menjulang, berhiaskan dinding langit yang merona. Subhanallah, sungguh tak terkirakan keindahan yang kita nikmati jika berada di atas gunung Prau.
Tunggu apalagi guys, segera reservasi seat nya, bergabung bersama RAY Adventure menjelajah keindahan alam Indonesia. Tentukan destinasimu, rencanakan perjalananmu, packing ranselmu, dan temukan kebahagiaanmu, di tanah air sendiri, tanah Indonesia . . .
- bisa request tanggal (private trip) jika memenuhi kuota minimal 15 peserta (start bekasi) / 10 peserta (start wonosobo) -
FASILITAS :
– Transportasi elf AC pariwisata PP Bekasi – Dieng (bagi yg start point bekasi)
– Transportasi PP Wonosobo – Dieng (bagi yang start point wonosobo)
– Tenda & matras (share room)
– Air mineral
– Makan 4x
– Kuliner makanan khas wonosobo mie ongklok
– Guide lokal
– Tour leader
– Porter untuk membawa tenda
– Tiket obyek Wisata (gunung prau, batu ratapan angin, kawah sikidang, candi arjuna)
– Dokumentasi
– Pin / stiker
TIDAK TERMASUK :
– Pengeluaran pribadi di luar fasilitas
– Transportasi dari tempat tinggal menuju meeting point
NB :
– Cuaca dieng sangat dingin, persiapkan pakaian hangat
– Bawa uang lebih karena hanya ada atm BRI
ITINERARY :
DAY 1 – SABTU
07.00-08.00 : Berkumpul di terminal wonosobo, registrasi peserta dan sarapan (include)
08.00-09.00 : Perjalanan menuju dataran tinggi dieng via telaga menjer
09.00-10.00 : Mengunjungi salah satu kawah aktif di dieng (kawah sikidang)
10.00-11.00 : Melihat telaga warna & pengilon dari ketinggian (batu ratapan angin)
11.00-12.00 : Mengunjungi candi hindu tertua di indonesia (candi arjuna)
12.00-13.00 : Ishoma di pendopo soeharto
13.00-14.00 : Persiapan ke gunung prau
14.00-16.00 : Treking gunung bucu, plitangan, tugu perbatasan, menara puncak gunung prau
16.00-17.00 : Melanjutkan perjalanan menuju telaga wurung, taman 1000 bukit
17.00-18.00 : Melihat sunset dari taman 1000 bukit
18.00-21.00 : Sampai di area camp, pembagian tenda, makan malam (include), acara api unggun
21.00-04.30 : Acara bebas, istirahat
DAY 2 – MINGGU
04.30-07.00 : Bangun pagi, shalat, hunting Golden sunrise gunung prau
07.00-09.00 : Sarapan pagi (include) dan packing
09.00-11.00 : Explore bukit berbunga sekaligus perjalanan turun kembali ke dieng
11.00-12.00 : Ishoma
12.00-12.30 : Perjalanan menuju kalianget
12.30-13.30 : Istirahat & bersih diri
13.30-14.30 : Wisata kuliner mie ongklok (include)
14.30-15.00 : Perjalanan kembali menuju terminal Wonosobo
15.00 : Trip selesai, Perjalanan pulang ke rumah masing – masing
TERM & CONDITION :
- Kuota minimal start bekasi 15 orang, start wonosobo 10 orang, jika dibawah 15 dan 10 maka harga menyesuaikan / re-schedule / cancel trip (musyawarah)
– Peserta yang terdaftar adalah yang sudah melakukan pembayaran DP
– Rundown acara dapat berubah menyesuaikan situasi & kondisi
– Pembatalan dari peserta maksimal H-7 pengembalian DP 50%
– Pembatalan setelah H-7 DP hangus / bisa digantikan peserta lain
– Peserta yg terlambat hadir dan tertinggal, maka seluruh pembayaran hangus
– Pembatalan dari panitia karena bencana alam / gangguan lainnya pengembalian DP 100% (musyawarah)
– Peserta yang memiliki riwayat penyakit khusus harap menginformasikan kepada panitia
– Peserta wajib menjaga ketertiban, kenyamanan, dan kebersihan selama wisata berlangsung
– Peserta diharapkan bisa bekerjasama dan toleransi dalam satu rombongan agar acara berlangsung lancar dan tepat waktu
– Dilarang membawa senjata tajam / api, narkoba, minuman keras (yang melanggar tidak akan diikutsertakan dalam kegiatan wisata)
– Ketentuan lain yang belum tercantum akan disampaikan Tour Leader pada saat wisata berlangsung
– Peserta yg mendaftar dianggap menyetujui semua ketentuan yg ada
INFO & PENDAFTARAN :
– Office : Jln Sultan Hasanudin gang kaum 1 no 25, tambun selatan, bekasi
– Website : www.rayadventure.com
– Facebook : RAY Adventure
– IG : rayadventure
– Call / sms / wa : 085648123599 (rizki) / 089636264878 (yadi)
– Bbm : 7A671D93 (Rizki) / 75DFA14D (Yadi)
– Pembayaran DP bisa COD, datang ke kantor kami, atau transfer ke BCA 8420189959 an. Rizki Alief Irfany (harap konfirmasi setelah transfer)
“discover the other side of the journey with us†– RAY Adventure
Share this post
Link to post
Share on other sites